Program ini memberikan pembelajaran bagi peserta dalam memahami, mempraktikkan dan mengaplikasikan Bahasa Inggris dasar dalam percakapan sehari- hari. yang meliputi penambahan kosa kata dan ungkapan Bahasa Inggris dasar terkait kenteks percakapan atau komunikasi yang digunakan sehari -hari, perkenalan diri dan kegiatan sehari -hari dalam Bahasa Inggris. Melalui pelatihan ini, peserta diharapkan mampu menguasai bahasa Inggris dasar dalam percakapan sehari -hari yang bisa menjadi modal besar untuk diaplikasikan di dunia kerja baik internal maupun eksternal perusahaaan, mengingat saat ini perusahaaan -perusahaan membutuhkan karyawan yang mampu berkomunikasi menggunakan Bahasa Inggris dengan baik.
Pelatihan ini dapat diikuti oleh seluruh peserta yang ingin belajar berkomunikasi menggunakan bahasa inggris khusus percakapan Bahasa inggris dasar untuk pemula, dan memiliki smartphone, laptop atau komputer. Tingkat kesulitan pelatihan ini merupakan tingkat dasar/pemula.
Melalui program ini, peserta akan mendapatkan :
- Materi Bahasa inggris dari dasar.
- Latihan soal untuk mengasah kemampuan.
- Akses materi selamanya dan kapan saja.
- Sertifikat pelatihan dari platform.
- Insentif dari kartu prakerja (untuk pelatihan pertama).
Robert E. Padalani (pemilik terverifikasi) –
Bagus dan menarik